kelas VII SBK Bab 1.Menerapkan Ragam Hias Pada Bahan Tekstil dan Kayu 12 januari 21
Pertemuan pertama sbk semester 2 , 12 januari 21 A. Pengertian Ragam Hias Ragam hias atau ornamen merupakan bentuk karya seni rupa yang sudah berkembang sejak zaman prasejarah. Indonesia sebagai negara kepulauan memiliki banyak ragam hias. Ragam hias di Indonesia dipengaruhi oleh faktor lingkungan alam,flora dan fauna, serta budaya masing masing daerah. Ragam hias tersebut digunakan sebagai simbol yang memiliki nilai-nilai kearifan lokal. Ragam hias flora dan fauna dibuat menggunakan bahan dan teknik yang berbeda. Ragam hias ada yang dibuat di atas kayu, B. Penerapan Ragam hias pada Bahan Tekstil Penerapan ragam hias pada bahan tekstil dapat dilakukan dengan cara membatik menenun,membordir,dan melukis . C. Motif Ragam Hias 1. Flora / tumbuhan 2. Fauna / Binatang 3. Geometris / bangun 4. Figuratif ( obyek manusia yang digambar mendapat pengayaan bentuk ) latihan 1. prakarya Pertemuan kedua sbk 19 januari 2021 sm 2 D. Jenis dan Sifat Bahan Teksti...